Dua Calon Penumpang Bawa Sabu Warga Sumsel

DELI SERDANG HETANEWS.com - Dua calon penumpang pesawan Air Asia ditahan oleh petugas keamanan bandara Kualanamu, Kabupaten Deli Serdang, pada Senin (5/4/2021).
Ditemukan narkotika jenis sabu sabu seberat 2,04 kilogram dari calon penumpang tujuan Jakarta tersebut.
Kedua pria yang berhasil diamankan oleh pihak bandara inisial A dan EKA. Keduanya diketahui merupakan warga Sumatera Selatan [Sumsel].
"Sabu-sabu itu rencananya dibawa ke Jakarta," kata Manajer Senior Operasi dan Layanan Bandara Kualanamu, Agoes Soepriyanto dikutip ANTARA.
Keduanya menyelundupkan sabu-sabu dengan cara menyimpan di dalam sepatu. Aksi mereka diketahui setelah menjalani pemeriksaan melalui mesin sinar X.
Ia menyebutkan kedua orang itu saat ini sudah diserahkan ke Ditnarkoba Polda Sumatera Utara untuk diproses hukum. "Sudah diserahkan untuk pengembangan," katanya.
Baca juga: Bawa 2 Kg Sabu dalam Sepatu, 2 Pria Ditangkap di Bandara Kualanamu
Komentar 0
Artikel Terkait
Polda Sumut Musnahkan 205 Kg Sabu dari 66 Kasus - 1 minggu yang lalu
Selipkan 1,3 Kg Sabu dalam Sandal, 2 Wanita Asal Bireun Diciduk di Bandara Kualanamu - 2 minggu yang lalu
Bawa 2 Kg Sabu dalam Sepatu, 2 Pria Ditangkap di Bandara Kualanamu - 2 minggu yang lalu
Bareskrim Ungkap Kasus Narkoba Jaringan Sumatera-Malaysia, Sita 42,3 Kg Sabu - 3 minggu yang lalu
Polisi Gagalkan Penyelundupan 42 Kg Sabu dan 85 Ribu Ekstasi Jaringan Malaysia - 3 minggu yang lalu
Populer Hari ini
- #1 Tanpa Paksaan & Perluh di Contoh, Warga Siantar Mengundurkan Diri Dari Bantuan PKH
- #2 Ketahuan Pungli saat Bobby Sidak, Lurah di Medan Langsung Dicopot!
- #3 Kejari Siantar Tetapkan Tersangka Kasus Lelang Bank Mandiri
- #4 GMKI Desak Walikota Siantar mencabut Perwa 04 tahun 2021
- #5 KRI Nanggala-402 Tak Kunjung Ditemukan, Pengamat Uraikan Tantangannya
- #6 Tuduhan Baru Pihak Hotma Sitompul ke Desiree Tarigan, Dugaan Pencurian
- #7 TNI soal Kapal Selam Hilang Kontak: Prajurit Kita Dilatih Survive Atasi Masalah
- #8 Kejari Simalungun Tindak Lanjuti Dugaan Korupsi Dana Bos SMP Negri I Dolok Silau
- #9 Komunikasi dengan Nathalie Holscher, Sule: Apa pun Keputusannya Kita Ikhlas
- #10 Orang Tua Cerai, Bocah 8 Tahun di Bogor Jadi Korban Pencabulan 2 Kakek
heta bicara
Mengenal Teknologi Israel, Cellebrite, Mampu Bobol 8.000 Peralatan Elektronik - 2 minggu yang lalu
Dari Seorang Penjaga Warnet, Ide Tokopedia Terlahir Tuk Jadi Terbesar di Indonesia - 2 bulan yang lalu
Momentum Hari Pers Nasional - 2 bulan yang lalu
Tuntutan Hadirnya Partai Politik Alternatif Kaum Muda Milenial - 2 bulan yang lalu
Para Swing Tradder Yang Mulai Mengkhawatirkan Masyarakat Pasar Modal - 3 bulan yang lalu